Artikel Terkini

  • "Jangan Sampai Jadi Warga Bodong": Ayo Mulai Buat Dokumen Kewarganegaraan

    12 Mei 2019 11:29:02 WITA
    Dari total Rp. 20.936.000 dana yang dianggarkan melalui APBDesa tahun 2018, total yang dikeluarkan untuk layanan ini hanya Rp. 7.300.000 per Desember 2018, selanjutnya akan kembali dipergunakan pada tahun 2019 dan akan dilaksanakan terus pada tahun-tahun mendatang.  Selain memberi kemudahan dan... ..selengkapnya

  • PSHT: Perekat Tali Persaudaraan

    12 Mei 2019 10:40:42 WITA
    PSHT: Perekat Tali Persaudaraan
    Minggu ceria, 12 Mei 2019 pada pukul 10.00 wita dilaksanakan acara bersilaturahmi dengan saudara di Kampung Muslim yang terdapat di Banjar Dinas Yehbau, Desa Tembok sekaligus menyerahkan sarana latihan kepada pengurus dan anggota Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) Ranting Tejakula. Selain sarana ... ..selengkapnya

  • PLTS: Jawaban Atas Keterbatasan

    12 Mei 2019 10:06:40 WITA
    PLTS: Jawaban Atas Keterbatasan
    Bangunan dengan warna struktur dominan biru ini adalah pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) on grid yang baru selesai dikerjakan pembangunannya pada akhir januari 2019. Lokasinya 50 meter sebelah utara perbatasan Banjar Dinas Dapdaptebel-Tembok. Pembangkit ini dilakukan uji coba pada pertengahan m... ..selengkapnya

  • Tenun Hati Desa Tembok

    12 Mei 2019 09:17:02 WITA
    Tenun Hati Desa Tembok
    Tenun Hati DesaTembok Merajut kasih warnai jiwa perbedaan Menyatu dihati yang terdalam Terlukis indah dalam relung sanubari     Benang-benang merangkul asa Kuatkan pintalan peduli sesama Nyanyian keragaman begitu nyaring terdengar     Saling menguatkan, ditengah kesulitan Saling ... ..selengkapnya

  • Piodalan Rahina Saraswati Ring Kantor Desa Tembok

    12 Mei 2019 08:26:29 WITA
    Piodalan Rahina Saraswati Ring Kantor Desa Tembok
    Sabtu, 11 mei 2019 pada pukul 17.00 wita diadakan persembahyangan bersama di padmasana Kantor Desa Tembok untuk menghaturkan sesaji yadnya sebagai bentuk refresentasi terima kasih kepada Ida Bhatara yang berstana ring padmasana tersebut. Piodalan ini diadakan setiap Rahina Saraswati, yang dimana pad... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Tembok

tampilkan dalam peta lebih besar