Berbagi Bersama Komunitas Taman Hati
Administrator 28 Maret 2022 08:45:54 WITA
Minggu, 27 Maret 2022
Komunitas Taman Hati kembali berbagi untuk beberapa lansia rentan di Desa Tembok, khususnya mereka yang bukan tergolong penerima program perlindungan sosial reguler.
Bantuan berupa kebutuhan pokok dan uang tunai sebesar 200rb kepada 24 KK ini langsung disalurkan ke lokasi penerima dengan fasilitasi masing masing kelian banjar dinas.
Terima kasih untuk relawan Komunitas Taman Hati serta para donatur yang senantiasa tulus dan tidak kenal lelah berbagi kepada mereka yang membutuhkan uluran tangan.
Komentar atas Berbagi Bersama Komunitas Taman Hati
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pasraman Perdana Yowana Guna Widya Desa Tembok
- Mereresik Pura Kahyangan Desa
- Launching Pasraman Non Formal bersama STAH N Mpu Kuturan Singaraja
- Penandatanganan MOU antara Pemerintah Desa Tembok dengan Common Network Foundation
- Berbagi Bersama Komunitas Taman Hati
- Laporan Realisasi APBDesa 2021 dan ABPDes 2022